Senin, 11 November 2013

KEBUTUHAN VITAMIN UNTUK TERNAK UNGGAS

VITAMIN PADA UNGGAS
Oleh : Profesor I Ketut Sumadi  
---------------------------------------

Terdapat 13 unsur anorganik esensial untuk  unggas
a.     Dalam bentuk kation 8 macam
b.    Dalam bentuk anion 5 macam
No
Anorganik Kation
Anorganik Anion
1
Kalsium (Ca++)
Klorida (Cl-)
2
Natrium (Na+)
Yodium(I-)
3
Kalium (K+)
Fosfat (PO4=)
4
mAgnesium (Mg++)
Molibdat (MoO4=)
5
Mangan (Mn+)   
Selenit (SeO3=)
6
Zing (Zn++)

7
Besi (Fe++)

8
Temaga (Cu++)

Sumber : Wahju (1988)



                         






KEBUTUHAN UNSUR-UNSUR ANORGANIK
ESENSIAL PADA AYAM


Unsur
Kebutuhan Anak Ayam
Kebutuhan Ayam Petelur
Umur
 0-8 mg
Umur
8-20 mg
Umur
20 mg
Umur
20 mg
a.     Unsur Struktural

%

%

%

%
Ca
1,0
0,6
3,3
3,7
P
0,45
0,4
0,35
0,35





b.    Unsur Homeosta-sis

%

%

%

%
Na
0,15
0,12
0,12
0,12
K
0,4
0,4
0,4
0,4
Cl
0,15
0,1
0,1
0,1





Unsur Jarang
mg
mg
mg
mg
Mg
500
500
500
500
Mn
50
50
33
33
Zn
40
30
40
60
Fe
80
40
40
40
Cu
5
5
5
5
Mo
0,2
0,2
0,2
0,2
Se
0,15
0,1
0,1
0,1
I
0,35
0,35
0,3
0,3
Co
-
-
-
-
Cr
?
?
?
?
Sumber : Wahju (1988)




·         Kalsium dan Fosfor (Ca dan P)
·     Ca dan P → dibicarakan bersama-sama krn berhub dengan metabolisme terutama dlm pembentukan tulang
·     Pada anak ayam sedang bertumbuh Ca dan P untuk pembentukan tulang
·     Pada ayam dewasa Ca untuk pembentukan kulit telur
·     Ca berperan penting dalam pembekuan darah
·     Ca bersama-sama dengan Na dan K untuk denyut jantung yang normal
·     Ca, Na dan K bersama-sama menjaga keseimbagan asam-basa
·     P memegang peanan penting dlm met KH dan lemak, masuk sebagai komponen sel
·     Perbandingan Ca : P = 2,2 : 1 sampai 1 : 1
·     Perbandingan Ca : P = 2,5 : 1 ad perbandingan maksimum
·     Perbandingan Ca : P = 3,3 : 1 ad perbandingan membahayakan (abnormal pada kaki)

a.    Kalsium (Ca)
·  Gejala defisiensi :
1).  Pertumbh terhambat
2).  Penurunan konsm pakan
3).  Kecep. met. Basal meningkat
4).  Menurunnya aktivitas dan kepekaan
5).  Osteoporosis dan riketsia
6).  Peka terhadap hemoragik
7).  Meningkatnya vol urine
8).  Penurunan jangka waktu hidup
9).  Kulitntelur tipis dan penurunan prod.telur
           10). Tetanus 
·  Terdapat sekitar 90% dalam tulang ( sebagian besar Ca-forfat; 13%CaCO3; 2% Mg-fosfat; 5% zat lain dan 0,5 – 3 % zat lain)
·  Dibutuhkan 2,0 – 2,2 g untuk pembentukan kulit telur/hari
·  Untuk ayam sedang bertelur diberikan kulit kerang sebagai sumber Ca
==================
b.  Fosfor (P)
·  Bersama-sama dengan Ca membentuk tulang
·  Memegang peranan penting dalam proses metabilisme energi, KH, asam amino dan lemak, jaringan syaraf, kimia darah, pertumb. kerangka dan transfortasi asam-asam lemak.
·  Bagian dari DNA dan RNA
·  Fosforilasi energi menjadi glukosa berenergi tinggi (ATP dan ADP)
·  Gejala Defisiensi P : nafsu makan kurang, lemah dan pada akhirnya mati.
·  Sumber P : fosfat tanah yang sudah dipanaskan (α- dan β-trikalsium fosfat; fosfat gunung yang telah menjadi kapur dan telah dipanaskan (untuk menghilangkan F) mejadi α- dan β-trikalsium fosfat yg memp. Manfaat sama dengan tepung tulang (steamed).
·  Kebutuhan P (lihat perbandingannya dengan Ca) untuk ayam petelur (menurut NRC) sekitar 0,6%  atau diberikan 20%  dlm ransum  di atas kebutuhannya.

·          Na, K dan Cl
a.  Natrium (Na)
·       Kebutuhan sekitar 0,1 – 0,2% dalam ransum.
·       Garan Na dpt diserap dengan mudah dan segera dpt beredar di seluruh tubuh.
·       Na berperan dalam keseimbangan cairan tubuh (homeostasis), pengaturan pH dan proses osmosis.
·       Def. Na : hambatan pertumbuhan, tulang menjadi lunak, keratinisasi kornea mata, gonad menjadi tdk aktif, hiertropi adrenal, hambatan pemanfaatan makanan dan penurunan vol plasma.

b.    Kalium (K)
·   K dalam tuuh terdapat di dalam sel, sel darah (3300 mg/kg) mengandung 25 kali lebih dibanding plasma (103 mg/kg).
·   Gejala defisiensi K disebut hipokalemia ditandai dengan: kelemahan seluruh otot, tonus usus menurun, jantung lemah, otot alat pernapasan lemah dan akhirnya terjadi kematian.
·   Kebutuhan K sekitar 0,16 – 0,4% dan diberrikan 1,0% dlm ransum di atas kebutuhan  kebutuhan normal.

c.     Klor (Cl)
·     Merupakan pasangan kuat dengan anion Na+ dan diserap bersama-sama dengan K+ ditransportasi aktif oleh sel-sel mukosa sal pencernaan
·     Kebutuhan menurut NRC sekitar 480 – 1100 mg Cl- per kg ransum.
·     Def klor ditandai dengan gejala tetanus: reaksi ssaraf yang has dengan jatuh ke depan dan kaki diregangkan ke belakang.

·               Magnesium (Mg)
·       Mg merupakan logam yang banyak terdpt dlm klorofil tanaman
·       Mg terdapat sebagai 1) metalloenzim (diikatkan dalam protein) dan 2) metal-ernzim kompleks (tdk diikatkan dalam protein)
·       Mg aktif dalam proses fosforilasi
·       Anak ayam yang baru menetas yang berasal dr induk def Mg hanya hidup beberapa hari saja
·       Anak ayam diberi ransum rendah kadar Mg akan tumbuh lambat, mengantuk, nafas yang lambat dan mengap-mengap (lakau diganggu akan koma dan segera mati)
·       Pada ayam yang sedang berprodukasi, def Mg menyebabkan penurunan prod telur, besar dan berat kulit menurun serta kandungan Mg pada kuning dan kulit telur menurun.
·       Absorpsi melalui dinding usus halus
·       Kebutuhan sekitar 500 ppm cukup pada setiap periode pertumb dan prod.
·       Bahan pakan rata-rata mengandung Mg sekitar 1100 ppm, jagung 2600 ppm dan bungkil kacang kedelai 11300 ppm.

IV.      Mangan (Mn)
·       Mn tdp dalm jumj tetap dlm jaringan tubuh tumbuhan dan hewan
·       Defisiensi Mn  pada ayam meyebabkan penyakit perosis atau slipped tendon (urat mengeliai)
·       Absorpsi Mn sangat bergantung kepada formasi chelate alam, terutama garam empedu. Mn dpt direabsorpsi dalam sal pencernaan bersama-sama garam empedu.
·        Sumber Mn : dedak halus, tepung alfalfa, mangan anorgan ik (mangan sulfat, mangan klorida, mangan karbonat, kalium permanganat dan mangan dioksida).
·       Mn aktif dlm met asam amino.

Catatan : chelate (chele, Yunani = kuku yg mencengkram) merup kation-kation polivalen (ligant)  bersatu dengan logam-logam dan sifatnya stabil sehingga  logam-logam tersebut menjadi sulit dilepas dan diabsorpsi.
1)   Chelate yg membantu transfortasi penyimpanan ion-ion logam:  (a) asam amino sistein dan histidin perantara pengikat ogam, (b) Ethyline diamnine tetra acetic acid (EDTA)
2)   Chelate yg esensial dalam metabolisme (Hb , enzim sitokrom dan vit B12 misalnya)
3)   Chelate yang menghalangi kegunaan kation esensial (contoh: asam oksalat --à Ca-oksalat tdk larut; phytat --à Zn-phytat tdk larut)

V.     Zink (Zn)
Merupakan komponen sekitar 0.33% dari ezim carbonic anhidrase.
Defisiensi paa anak ayam :
·       pertumbuhan tulang kaki memendek dan menebal.
·       Prouksi telur menurun
·       Anak ayam yang menetas dari telur induk yang defisiensi Zn akan lemah, tdk bisa berdiri, dan tidak makan atau minum
·       Pada hewan lain gejala def Zn hampir sama dengan pada ayam, pada babi terdapat dermatitis yang disebut para keratosis.
Gangguan def Zn pada anak ayam setelah menetas dapat dibantu dengan penyuntikan zink klorida.
Pada umumnya sumber-sumber  bahan pakan di alam tidak cukup bagi anak ayam
Sumber :
·       daging sisa penjagalan dan tepung ikan
·       senyawa anorganik : Zn-oksida dan Zn-karbonat

VI. Zat Bersi (Fe)
Zat besi  ada sekitar 57% dalam hemoglobin darah dan 7% dalam mioglobin
Gejala defisiensi Fe:
·       Anemia
·       Penurunan volum sel-sel darah merah
·       Depigmentasi bulu-bulu merah dan bulu hitam pada ayam
Penggunaan garam besi dalam ransum dapat juga berfungsi umtuk detoksifikasi gossypol pada bungkil biji kapas, sehingga daya racun gossypol menurun. Gossypol merupakan senyawa anti metabolik yang dapat menurunkan kadar energi metabolis pakan. Sebagai sumber Fe adalah garam-garam Fe anorganik dan tepung darah.

VII.   Cupum (Cu)
Cu secara bersama-sama dalam pembentukan Hb.
Cu merrupakan komponen enzim amin oksidase, ascorbicacid okxidase (vit C), dan butyryl CoA dehydrogenase.
Di dalam tubuh, Cu banyak terdapat atau disimpan di dlm hati.
Gejala def Cu :
-         Anemia
-         Hambatan pertumbuhan
-         Depigmentasi bulu, wol
-         Fibrosis dari myocardium
-         Pada anak ayam def Cu mengakibatkan badan lemah dan tulang rapuh.

VIII.    Molibdenum (Mo)
Mo merupakan mineral beracun kalau diberikan secara berlebihan.
Merupakan mineral yang berfungsi memelihara xanthine oxidase yang normal dalam usus, hati dan susu.
Gejala def  Mo pada anak ayam : ditandai dengan pertumbuhan yang lambat.

IX.           Selenium (Se)
Kelebihan Se dpt menyebabkan keracunan :  salah bentuk pada embrio ayam atau ternak lainnya, kuku lepas dan bulu juga rontok, daya tetas telur menurun sampai nol
Kebutuhan selenium dapat dienuhi dengan Na-selenit sekitar 0,1 ppm.
Kelebihan selenium: 10 – 20 ppm ke atas.

X.              Iodium (I)
Fungsi utama adalah pembentukan hormon thyroid
Aktivitas thyroid dapat dihambat oleh thiouracil dan thiourea--à yang menyebabkan ayam berhenti bertelur.

XI.           Crom (Cr)
Kepentingan secara pasti mineral Cr pada anak ayam dan ayam belum pasti, walau dlm tubuh ternak ayam atau hewan lainnya menhandung Cr.

====  o0o  ====







SOAL UJIAN TENGAH SEMESTER (UTS)
MATA KULIAH ILMU GIZI TERNAK UNGGAS
SEMESTER V (LIMA)
PROGRAM STUDI PETERNAKAN
FAKULTAS PETERNAKAN, UNIVERSITAS UDAYANA
----------------------------------------------------------------------------
Petunjuk:
a)      Kerjakan soal-soal di bawah ini  dengan baik
b)      Jawaban diketik dengan huruf Times New Roman 12  ditulis menggunakan komputer
c)      Jawaban dikerjakan sendiri dengan membaca dari berbagai sumber berupa buku atau jurnal (berkala ilmiah) yang dapat dipercaya
d)      Jawaban dikumpul saat UTS
e)      Selamat bekerja
------------------------------------------------------------
Soal:
1.      Coba sebutkan 5 (lima) unsur anorganik (mineral) yang paling esensial bagi ternak unggas!
2.      Mineral kalsium dan fosfor merupakan minerral utama sebagai penyusun struktur atau kerangka pada  unggas. Coba jelaskan mengenai fungsi masing-masing minertal tersebut, berapa kebutuhannya serta perbandingannya dalam ransum pada ayam petelur yang sedamg bertumbuh!
3.      Coba sebutkan masing-masing 3 (tiga) macam sumber mineral kalsium, fosfor, sodium, potasium dan klor!
4.      Jelaskan yang anda ketahui tentang chelate!
5.      Apa fungsi mineral yodium (I) serta buat bagan mekanisme terbentuknya thyroxin dari mineral I dan asam amino thyrosin serta bagaimana tanda-tanda defisiensi yodium (I) pada unggas?
---o0o---

-----------------------------------------------------------------------------------------------------------------



---o0o---

1 komentar:

  1. Bosan Di Waktu Luang Kosong ? Nikmati Permainan Agen Judi Online Bolavita Terpercaya Di Indonesia.

    Tersedia :
    • Sabung Ayam
    • Taruhan Bola
    • Casino Live
    • Tembak Ikan
    • Slot Online
    • Tangkasnet
    • PokerVita

    Promo Spesial :
    • Bonus 100% Beruntun Win 8x, 9x, 10x
    • Bonus Deposit Pertama 10%
    • Bonus Deposit Harian 5%
    • Bonus Rollingan 0.8%
    • Bonus Referral 7% + 2%

    Daftar & Klaim Bonusnya Sekarang Juga !
    Hubungi Kontak Resmi Kami Dibawah ini (Online 24 Jam Setiap Hari) :

    » Nomor WhatsApp : 0812–2222–995
    » ID Telegram : @bolavitacc
    » ID Wechat : Bolavita
    » ID Line : cs_bolavita

    BalasHapus